Senin, 01 Desember 2014

Biji Selasih Fresh

Biji selasih sendiri berasal tanaman Basil Thailand, dan diperkenalkan oleh orang India. Basilikum atau Ocimum adalah golongan tanaman yang dimanfaatkan daun , bunga dan bijinya sebagai rempah-rempah sebagai penyegar (tonikum). Biji selasih sangat cocok untuk pelengkap es buah, es campur dll.

Manfaat biji selasih
1. Mengatasi Radang Lambung, Caranya : Rebus 5 gram biji selasih dengan 200cc air, tambahkan 1 sendok makan madu. Selagi hangat minum 2 kali sehari. Masing - masing 100cc.
2. Menghaluskan Kulit Wajah, Caranya : Haluskan hingga menjadi bubuk biji selasih secukupnya, tambahkan air dingin secukupnya dan balurkan ke kulit wajah diamkan beberapa saat. lkukan 1 kali sehari untuk hasil maksimal.
3. Menyembuhkan Sakit Gigi, Caranya : Rebus 10 g biji selasih, 4 butir cengkeh dengan air secukupnya. Selagi hangat minum air rebusan tersebut.
4. Menyembuhkan sakit Kepala, Caranya : Rebus 5 g biji selasih, 15 g jahe dan 15 buah angco ( bisa di beli di toko makanan cina ) dengan 400 cc air hingga tersisa setengahnya. Saring dan minum airnya, dan makan biji selasih bersama angconya.
5. Mengatasi Sering GugupCaranya : Seduh 5 g biji selasih dengan 200 cc air panas, kemudian minum airnya setiap hari. Sekali minum 2 sendok teh.
Nettto : 100 gram
Harga : Rp 18.000
Pembelian minimal : 1


Tidak ada komentar:

Posting Komentar